Ingredients:
Daun singkong rebus, terserah segimana deh...;-)
ikan asin jambal roti 4 potong seduh air panas
100 cc santan kental
1 buah bawang bombay, iris
daun salam
tomat
gula pasir
Bumbu yang dihaluskan:
2 siung bawang putih
1 siung bawang merah
2 butir kemiri
1-2 cabai merah
1 cm jahe
1/4 sdt garam
Directions:
Tumis bawang bombay, masukkan bumbu halus dan daun salam, tumis sebentar sampai keluar minyaknya, masukkan ikan asin, beri air 250 cc, biar kan mendidih, masukkan santan kental, gula pasir, tomat, biarkan mendidih, cicipi, baru masukkan irisan daun singkong, aduk rata, angkat dan hidangkan.
Thursday, February 19, 2009
daun singkong ikan asin
Posted by nasabe
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
catagories
-
▼
2009
(72)
- ► 11/29 - 12/06 (1)
- ► 05/24 - 05/31 (1)
- ► 05/10 - 05/17 (1)
- ► 04/26 - 05/03 (1)
- ► 03/15 - 03/22 (2)
- ► 03/08 - 03/15 (1)
- ► 03/01 - 03/08 (19)
- ► 02/22 - 03/01 (1)
-
▼
02/15 - 02/22
(29)
- sambai on peugaga
- gule pliek u aceh
- sie masak puteh
- asam u aceh
- sop tulang
- sambal keumamah aceh
- sambal keumamah aceh
- pempek palembang
- Pempek Palembang Ukuran porsi: 5 ora...
- perkedel kentang
- daun singkong ikan asin
- mie ayam jamur
- gulai ikan tongkol aceh
- gado-gado
- nasi uduk
- nasi goreng daging
- nasi kunyit melayu
- sate bebek bumbu kacang
- kari bebek
- bakso malang
- palai bada batak
- lotek sunda
- gulai adang aceh
- bakso sapi
- bakso sapi
- sayur asem
- sate kerang
- lemper kodok
- nasi iga kambing
- ► 02/01 - 02/08 (2)
- ► 01/25 - 02/01 (14)
-
►
2008
(51)
- ► 10/19 - 10/26 (2)
- ► 10/05 - 10/12 (2)
- ► 09/21 - 09/28 (2)
- ► 09/14 - 09/21 (16)
- ► 09/07 - 09/14 (28)
- ► 03/30 - 04/06 (1)
0 comments:
Post a Comment